Ukur Lemak untuk Liposuction dengan Skinfold Caliper
Prosedur liposuction sekarang ini ramai digandrungi, pasalnya prosedur liposuction dapat menguruskan badan dengan cara mengurangi lemak berlebih. Alternatif menghilangkan lemak dengan metode liposuction ini banyak diminati lantaran lemak dapat dihilangkan secara permanen tanpa memakan waktu lama. Bahkan terdapat inovasi metode liposuction tanpa harus melaksanakan prosedur operasi. Sebelum melaksanakan prosedur ini, perlu dilakukan pengukuran lemak yang …
Read MoreUkur Lemak untuk Liposuction dengan Skinfold Caliper