Ketahui Cara Perancangan Fasilitas Kerja sesuai Aspek Ergonomi

Pada dunia kerja, kantor atau workspace merupakan sebuah tempat penting dimana para pekerja banyak menghabiskan waktu untuk melakukan berbagai kegiatan yang sesuai dengan konteks pekerjaan yang ditekuninya. Oleh karena itu, suasana kantor yang nyaman dan fasilitas kerja yang memadai tentu akan sangat membantu para pekerja agar dapat melakukan pekerjaannya dengan produktif. Berbagai fasilitas kerja yang …

Read MoreKetahui Cara Perancangan Fasilitas Kerja sesuai Aspek Ergonomi

Mengingatkan dan Memahami Kembali Betapa Pentingnya Ilmu Antropometri

Halo semuanya, bagaimana kabarnya? Semoga kita semua selalu diberi kemudahan dan keselamatan di tengah pandemi yang masih terjadi sekarang di Indonesia. Untuk kembali mengulang dan mengingatkan topik yang selalu kami bahas, kami ingin menjelaskan kembali pengertian dari apa itu antropometri. Siapa tahu, di antara kalian ada yang pertama kali mengunjungi laman kami. Seperti yang sudah …

Read MoreMengingatkan dan Memahami Kembali Betapa Pentingnya Ilmu Antropometri

Memaksimalkan Lingkup Terbatas dengan Minimalis nan Ergonomi

Seiring berjalannya waktu, ketersediaan lahan yang luas untuk dijadikan hunian rumah semakin sulit. Meskipun masih bisa ditemui di satu atau dua tempat, akan tetapi harganya sudah pasti akan sangat tinggi. Banyaknya permintaan namun kurangnya ketersediaan, mengharuskan tiap orang memikirkan jalan keluarnya. Penerapan minimalis yang menerapkan nilai ergonomi merupakan salah satu jawabannya. Dalam dunia arsitektur, pengertian …

Read MoreMemaksimalkan Lingkup Terbatas dengan Minimalis nan Ergonomi

Mengingatkan Kembali Betapa Pentingnya Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)

Guna meningkatkan hubungan ekonomi perdagangan barang dan jasa antar negara di era globalisasi dan pasar bebas yang sedang berlaku di tahun 2020 ini, terdapat faktor penting yang harus diperhatikan. Faktor tersebut bernama kesehatan dan keselamatan kerja. Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) merupakan bentuk usaha dalam menciptakan tempat kerja yang aman, sehat dan bebas dari pencemaran …

Read MoreMengingatkan Kembali Betapa Pentingnya Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)

Penyakit Akibat Kerja (PAK) Tidak Boleh Disepelekan

Apabila anda seorang karyawan maupun sedang bekerja di suatu perusahaan anda harus memperhatikan penyakit akibat kerja (PAK). Penyakit Akibat Kerja adalah risiko yang ditimbulkan oleh pekerjaan dan/atau lingkungan kerja. Tentu saja ini akan berdampak pada produktivitas karyawan dan menjadi pekerjaan tambahan bagi perusahaan karena telah mengakibatkan kesehatan karyawan menurun. Hal ini dapat disebabkan oleh berbagai …

Read MorePenyakit Akibat Kerja (PAK) Tidak Boleh Disepelekan

WeCreativez WhatsApp Support
Tim dukungan pelanggan kami siap menjawab pertanyaan Anda. Tanya kami apa saja!
👋 Hallo, Ada yang bisa saya bantu?