Alat Antropometri Wajib yang Harus dimiliki oleh Puskesmas

Setiap di penjuru wilayah wajib memiliki wadah yang berfungsi sebagai tempat pelayanan kesehatan pertama (selain dari rumah sakit). Oleh sebab itu, pemerintah pada zaman dahulu membentuk tempat untuk memfasilitasi kesehatan pertama di setiap wilayah yang bernama Puskesmas. Puskesmas atau singkatan dari Pusat Kesehatan Masyarakat, merupakan sarana pelayaan kesehatan yang bersifat menyeluruh dan merata, sehingga dapat …

Read MoreAlat Antropometri Wajib yang Harus dimiliki oleh Puskesmas

Jenis Pengukuran Antropometri Yang Perlu Kita Ketahui!

Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya, antropometri memiliki peran penting dalam beberapa bidang, misalkan dalam bidang perancangan industri, desain pakaian, ergonomi, dan arsitektur. Dalam bidang-bidang tersebut, data mengenai distribusi dimensi tubuh dari suatu populasi diperlukan untuk menghasilkan produk yang optimal, nyaman dan aman digunakan. Baca Juga : Mengenal Pengukuran Antropometri dalam Berbagai Bidang Ilmu Selain itu, …

Read MoreJenis Pengukuran Antropometri Yang Perlu Kita Ketahui!

Faktor-Faktor yang Menyebabkan Variasi Data Antropometri

Data antropometri diperlukan untuk perancangan sistem kerja yang baik. Seperti yang kita ketahui, dalam melakukan pengukuran terdapat variable-variable yang mempengaruhi pengukuran ini. Misalnya, dalam situasi lingkungan kerja. Lingkungan fisik juga dapat mempengaruhi para pekerja baik secara langsung maupun tidak langsung. lingkungan fisik adalah semua keadaan yang terdapat di sekitar tempat kerja. Alat yang digunakan untuk …

Read MoreFaktor-Faktor yang Menyebabkan Variasi Data Antropometri

Pedoman Dalam Perancangan Suatu Produk

Ergonomi

Pengaruh globalisasi dalam dunia industri akhir-akhir ini sangat dirasakan dalam hal persaingan antar perusahaan yang menjadi semakin kompetitif. Tidak heran apabila produk-produk yang mereka buat pun semakin banyak dan variatif. Dengan adanya hal itu, maka produk pun dituntut untuk dapat terus berkembang dan inovatif, sehingga akan mampu menghadapi persaingan produk lain. Serta dari segi desain …

Read MorePedoman Dalam Perancangan Suatu Produk

Metode Pengukuran Dimensi Tubuh Manusia Menggunakan Kursi Antropometri

Seperti yang sudah kita ketahui bersama, bahwa pengaplikasian antropometri sangatlah penting guna meningkatkan kenyamanan suatu produk bagi pengguna. Dan kursi antropometri sendiri berguna sebagai pertimbangan alat untuk mengukur dimensi tubuh manusia agar peroduk yang dirancang lebih sesuai dan nyaman. Dalam pengukuran dimensi tubuh manusia menggunakan kursi antropometri terdapat berbagai faktor-faktor yang mempengaruhi perbedaan hasil data.  Dengan …

Read MoreMetode Pengukuran Dimensi Tubuh Manusia Menggunakan Kursi Antropometri

WeCreativez WhatsApp Support
Tim dukungan pelanggan kami siap menjawab pertanyaan Anda. Tanya kami apa saja!
👋 Hallo, Ada yang bisa saya bantu?