Rancang Kursi Kerja Ergonomis, Ciptakan Kenyamanan Saat Bekerja

Kursi merupakan komponen penting dalam menentukan kenyamanan saat duduk atau melakukan pekerjaan dengan duduk. Duduk di kursi kerja selama berjam-jam. Tentu saja ini menimbulkan beberapa hal seperti pegal-pegal, otot tegang, maupun sakit punggung. Karena itu perancangan kursi kerja ergonomis menjadi penting karena dapat menciptakan suasana kerja yang nyaman dan terhindar dari risiko penyakit akibat terlalu …

Read MoreRancang Kursi Kerja Ergonomis, Ciptakan Kenyamanan Saat Bekerja

Inilah Sejarah Penting Ilmu Antropometri Yang Orang Belum Ketahui!

Antropometri merupakan salah satu cabang ilmu yang mempelajari tentang pengukuran dimensi tubuh manusia. Antropometri erat kaitannya dengan kehidupan manusia, khususnya tentang kenyamanan dan kesesuian produk atau ergonomi. Antropometri sendiri berasal dari kata “antropos” yang artinya manusia dan “metri” yang artinya ukuran. Antropometri adalah suatu kumpulan data angka yang berhubungan dengan tubuh manusia seperti ukuran, bentuk, …

Read MoreInilah Sejarah Penting Ilmu Antropometri Yang Orang Belum Ketahui!

Peran Antropometri Dalam Rancangan Alat Bantu Jalan (Kruk) Bagi Penyandang Disabilitas

Disekarang ini teknologi semakin pesat, semua serba bisa diwujudkan dari beberapa aspek dikehidupan sehari hari salah satunya kebutuhan alat bantu sarana transportasi. Namun perlu adanya inovasi dan perkembangan sarana tersebut bagi orang yang memiliki kebutuhan khusus. Penyediaan fasilitas sarana transportasi jalan bagi pengguna penyandang disabilitas akan memudahkan aksesbilitas penyebrangan jalan, sehingga dapat menghindari resiko kecelakaan …

Read MorePeran Antropometri Dalam Rancangan Alat Bantu Jalan (Kruk) Bagi Penyandang Disabilitas

Desain Antropometri Meja Yang Tepat Untuk Aksesibilitas Difabel

Sampai saat ini, masih banyak sekolah dan perguruan tinggi belum menerapkan atau menyediakan fasilitas untuk para pelajar dan mahasiswa penyandang disabilitas. Mereka masih mengasumsikan bahwa penyandang disabilitas tidak akan mampu mengikuti proses belajar mengajar dikelas. Padahal mereka ingin diperlakukan sama dengan pelajar lainnya untuk memperoleh persamaan dan kesempatan didalam mengakses pendidikan. Maka dari itu perlu …

Read MoreDesain Antropometri Meja Yang Tepat Untuk Aksesibilitas Difabel

Peran Penting Kursi Antropometri Dalam Mendesain Bentuk Kursi Roda

Kursi roda merupakan sebuah instrumen yang berfungsi untuk membantu penyandang disabilitas agar mampu berpindah dari satu tempat ketempat yang lain. Selain digunakan oleh penyandang disabilitas, kursi roda juga digunakan oleh pasien rumah sakit, manula, kemudian kebanyakan orang-orang yang berisiko jatuh saat berdiri. Sebelum adanya kursi roda untuk manula, pasti dilakukan perancangan dengan kursi antropometri. Penggunaan …

Read MorePeran Penting Kursi Antropometri Dalam Mendesain Bentuk Kursi Roda

WeCreativez WhatsApp Support
Tim dukungan pelanggan kami siap menjawab pertanyaan Anda. Tanya kami apa saja!
👋 Hallo, Ada yang bisa saya bantu?