Mengenal Fisioterapi Pediatri dan Kaitannya dengan Antropometri untuk Diagnosa
Antropometri dalam fisioterapi pediatri menjadi babak baru dalam pembahasan ilmu antropometri di bidang fisioterapi. Sebelumnya telah diulas mengenai bagaimana antropometri memberi influens terhadap bidang fisioterapi disertai sejarahnya. Pada artikel ini, tim redaksi Solo Abadi akan membahas lebih dalam mengenai salah satu cabang ilmu Fisioterapi yakni Fisioterapi pediatri. Fisioterapi pediatri sendiri kerap dikenal sebagai perawatan fisioterapi …
Read MoreMengenal Fisioterapi Pediatri dan Kaitannya dengan Antropometri untuk Diagnosa