Kenali Bersama Konsep Antropometri Dalam Desain Produk

Peran antropometri pada kehidupan sehari-hari sangatlah penting. Mengapa tidak? Karena setiap kebutuhan dan peralatan yang digunakan oleh manusia sangat berhubungan dengan antropometri. Antropometri merupakan pengukuran dimensi tubuh manusia.

Salah satu pengaplikasian ilmu antropometri dalam kehidupan adalah penciptaan produk. Tak heran di bidang pendidikan terdapat jurusan Desain Produk pada tingkat peruguruan tinggi. Dalam hal ini, mahasiswa akan belajar dan mempraktekkan pembuatan produk untuk nantinya akan digunakan oleh manusia.

Sumber: Fcfibreglass

Sebelum membuat produk, mahasiswa tentunya terlebih dahulu mengetahui ukuran tubuh manusia guna menciptakan kenyamanan pada produk yang digunakan. Contoh produk yang akan diciptakan seprti kursi, meja, tempat tidur, atau bahkan busana. Di sinilah peran antropometri digunakan, seperti apa antropometri dalam pengaplikasian desain produk? Kita pelajari bersama pada artikel singkat ini.

Antropometri Pada Desain Produk

Ilmu antropometri sangat berkaitan erat dengan ilmu ergonomi. Hal inilah yang nantinya akan bersinggungan pada pembuatan produk. Ilmu ergonomi sendiri merupakan ilmu yang mempelajari tentang interaksi manusia dengan kesesuaian produk. Peran ergonomi dan antropometri dalam desain produk antara lain:

Sumber: inet.detik.com
  1. Membentuk kenyamanan pada produk yang dibuat
  2. Memaksimalkan efisiensi tenaga kerja
  3. Menjamin kesehatan dan keselamatan kerja
  4. Meningkatkan kenyamanan dan produktivitas kerja
  5. Memaksimalkan bentuk kerja yang meyakinkan

Pastinya seorang designer atau pencipta produk sebelumnya akan membuat sketsa desain atau produk yang akan dia buat terlebih dahulu. Setelah itu, ia akan menentukan ukuran produk yang akan dibuat dengan dimensi tubuh manusia. Untuk mengetahui dimensi tubuh manusia maka diperlukan alat pengukur yang akurat. Mulai dari tinggi badan, tinggi duduk, maupun panjang badan. Setelah itu mereka akan membuat produk yang sesuai dengan kenyamanan tubuh manusia.

Ciptakan Produk Secara Akurat Dengan Kursi Antropometri!

Alat bantu dalam mengukur tubuh manusia sudah hadir di Indonesia, yaitu kursi antropometri dari PT Solo Abadi Indonesia. Kursi antropometri ini dapat menjangkau lebih dari 100 pengukuran tubuh manusia dalam satu tempat sekaligus. Kursi antropometri ini bisa digunakan dalam posisi duduk maupun berdiri.

Kursi Antropometri dari PT Solo Abadi Indonesia

PT Solo Abadi Indonesia satu-satunya produsen kursi antropometri ini yang berlokasi di Kota Surakarta, Jawa Tengah. Kursi antropometri dari kami telah digunakan ke lebih dari 30 universitas di Indonesia sebagai media praktikum di laboratorium. Desain alat yang unik dan cara penggunaan yang mudah, alat ini sangat cocok untuk melengkapi praktikum di jurusan desain produk.

Dapatkan kursi antropometri dari kami dengan klik tautan ASK FOR PRICE atau langsung saja hubungi kami melalui WhatsApp. Dapatkan penawaran harga terbaik dari kami.

Baca Juga: Tahun Ajaran Baru, Saatnya Tunjang Fasilitas Praktikum Kuliah Dengan Kursi Antropometri
Facebook Comments
Bagikan!
WeCreativez WhatsApp Support
Tim dukungan pelanggan kami siap menjawab pertanyaan Anda. Tanya kami apa saja!
👋 Hallo, Ada yang bisa saya bantu?